Pembahasan Tugas Pemrograman Visual 8
Untuk penjelasan program di atas adalah sebagai berikut :
- Pertama kita dapat melihat bahwa ketika Button1 di klik maka program akan menjalankan algoritma yang telah ditulis sebelumnya, yaitu for i merupakan perulangan.
- Apabila Button1 di klik maka sistem akan mulai memproses angka-angka yang telah dideklarasikan pada fstat di button 1, yaitu dalam perulangan ini terdiri dari : hasil(0) = hasil(0) + args(i). coding ini digunakan untuk mencari total jumlah dari angka-angka yang ada, dan hasilnya akan di masukkan pada kotak total.
- Untuk mencari nilai terbesar dan terkecil yang akan kita masukkan ke dalam textbox terbesar dan terkecil yaitu dengan coding sebagai berikut :
if hasil(1) > args(i) then hasil(1) = args (i)
if hasil(2) < args(i) then hasil(2) = args (i)
Textbox1.text
= statistik(0) = textbox1 akan terisi dari nilai yang dihasilkan oleh
proses hasil(0)
Textbox2.text
= statistik(1) = textbox2 akan terisi dari nilai yang dihasilkan oleh
proses hasil(1)
Textbox3.text
= statistik(3) = textbox3 akan terisi dari nilai yang dihasilkan oleh proses
hasil(2)
Function bawaan yang terdapat dalam Visual Basic 2010 antara lain :
1.Fungsi Numerik
CInt () : Pembuatan
nilai desimal 0.5 dan lebih ke integer yang lebih dekat
Fix () : Pemotongan
suatu nilai desimal menjadi integer
Int () : Pembuatan
ke bawah suatu nilai desimal
2.Fungsi String
Left$(StringVal, length) : mengembalikan nilai string dari sebelah kiri sebanyak length
karakter .
Right$(StringVal, length) : mengembalikan nilai string dari sebelah kanan sebanyak length karakter Mid$(StringVal, startVal, length)
Right$(StringVal, length) : mengembalikan nilai string dari sebelah kanan sebanyak length karakter Mid$(StringVal, startVal, length)
Fungsi Tanggal dan Waktu
Date () : menetapkan tanggal dari sistem
Time () : menetapkan waktu dari sistem
0 komentar:
Posting Komentar